PENDAMPINGAN DOKTER SPESIALIS OBGYN & ANAK RSU PALANG BIRU GOMBONG DI PUSKESMAS KARANGANYAR
Pada hari Selasa (23/7), Dokter Spesialis Anak; dr. Novita D. Damanik, Sp.A dan Dokter Spesialis Obgyn kami, dr. Sunardi, Sp.OG kembali menjadi narasumber dalam agenda Pendampingan Pelayanan Kegawatdaruratan KIA, serta Sistem Rujukan Maternal & Neonatal di Puskesmas Karanganyar. (Kinan-MKT)
Tonton keseruannya di sini